Account Executive AUTO2000 Bandung, Karawang, Sukabumi, Cirebon

Tambahkan gaji yang diharapkan ke profil untuk menambah wawasan
Posted 23 hari yang lalu

Job Description

  • Melakukan kegiatan-kegiatan yang mendukung proses proses membangun relasi yang bertujuan untuk memperoleh prospek (calon pembeli) baik perorangan maupun perusahaan
  • Melakukan serangkaian aktivitas yang dilakukan untuk menjual produk kepada pelanggan termasuk menggali kebutuhan pelanggan, memberikan Informasi produk dan memberikan solusi yang tepat kepada pelanggan
  • Menerima dan melaksanakan order pembelian dari pelanggan
  • Membuat janji dengan pelanggan dan memastikan tempat & waktu penyerahan kendaraan serta menindaklanjuti proses-proses selanjutnya
  • Membantu supervisor dalam melaksanakan event-event penjualan (moving exhibition, group presentation,showroom event dll).

  • Job Requirements : 
     
  • Minimal D3 semua jurusan 
  • Memiliki pengalaman minimal 1 tahun di bidang penjualan 
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik 
  • Target oriented 
  • Memiliki minat di bidang sales 

 

Lihat peluang & kecocokan kamu

Kesesuaian gajiJumlah pelamarKecocokan keahlian

Pertanyaan dari perusahaan

Lamaran kamu akan mencakup pertanyaan-pertanyaan berikut:
  • What's your expected monthly basic salary?
  • Which of the following types of qualifications do you have?
  • How many years' experience do you have as an account executive?
  • Do you have experience in a sales role?
  • Do you have a current Indonesian driver's licence?
  • Are you available to travel for this role when required?
  • Which of these industries have you worked in?

Profil perusahaan

Company Logo for Auto 2000
Manufacturing, Transport & LogisticsMore than 10,000 employees

PT. Astra International, Tbk – TSO, which is commonly known as AUTO2000, was established in 1975. AUTO2000 is one of the Biggest Founder Dealer of Toyota in Indonesia. More than 40% of Toyota Vehicles are sold by AUTO2000. In its operation, AUTO2000 related with PT. Toyota Astra Motor as the sole agent of Toyota in Indonesia. In addition, AUTO2000 also play an important role as a part of Astra Value Chain together with financial service (Toyota Astra Finance, ACC), insurance (Garda OTO), rental and used car company (Mobil88).

As one of the best Toyota Dealer in Indonesia, AUTO2000 has 110 outlet and cooperate with 840 part shop across Indonesia (except Sulawesi, Maluku, Irian Jaya, Jambi, Riau, Bengkulu, Center Java, and D.I.Y). And AUTO2000 has more than 5000 employee to achieve our vision. AUTO2000 vision: “Become the BEST and MOST reliable Toyota Dealer in Indonesia, through a world class business process” describe the company's ongoing to improve and challenge our employee to be the part of the best Toyota's Founder Dealer in Indonesia.

AUTO2000 is a network of sales, service, repair, and supply of spare parts of Toyota in Indonesia or called VSPBP (Vehicle, Service and Spare Part, Body and Paint). So it has 3 kind of outlet, V-outlet (selling vehicle only), VSP-outlet (selling vehicle and spare parts, and vehicle service), VSPBP-outlet (selling vehicle and spare parts, vehicle service, repair and painting vehicle's body).

Manfaat dan keuntungan
Medical
Education support
Loans
Dental
Sports (e.g. Gym)
Parking
Vision

Laporkan iklan lowongan ini

Hati-hatiJangan berikan detail bank atau kartu kredit kamu saat mengirimkan lamaran kerja.Pelajari cara melindungi diri kamu
Untuk membantu mempercepat proses penyelidikan, kami akan sangat menghargai jika Anda bisa menambahkan informasi lainnya yang menunjukkan bahwa iklan ini terindikasi sebagai penipuan, menyesatkan, atau diskriminatif.
salary teaser image
Apa yang bisa saya dapatkan sebagai Account Executive
Lihat informasi gaji yang lebih mendetail salary teaser link arrow